Cara Mengkritik orang dengan baik :
1. Pahami kritikan oranglain dan jangan mengkritikan orang lain dengan berkata kasar, kuasai terlebih dahulu situasi dan permasalahan yang akan kita kritisi tersebut.
2. Siapkan argument-argumen untuk membantu anda dalam mengkritik dan dikritik.
3. Kritiklah diri sendiri sebelum mengkritik orang lain. Bila sudah yakin dan tepat maka anda dapat mengkritik orang lain.
4. Jangan besar kepala dan sombong bila kerabat dan teman anda dapat menerima kritikan orang lain.
5. Berdoalah supaya orang yang dikritik tidak marah atau dendam dengan kamu!!!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar